KreasiKara

Kreasi
Kara

Coco Mango
BEVERAGES

Ingredients used:

100% Indonesian Coconut Water

Coco Mango

Kitchen Porter

Sahabat KARA! Kali ini KARA punya rekomendasi minuman yang bisa kamu buat di rumah untuk diri sendiri maupun keluarga. resep simple ini tentunya menggunakan olahan kelapa terbaik dari KARA! Menu kali ini ialah Coconut Mango ala KARA berkolaborasi dengan @grandsaverobgr Pastinya jangan lupa gunakan KARA Coco Coconut Water dan KARA Nata de Coco yang pastinya menyehatkan. Yuk simak resep kali ini!

Hasil 1 resep :   1
Waktu pembuatan :   3-5 Menit

Bahan-bahan:

14gr Mango Powder
30 ml Kental Manis
150 ml KARA Coco
2 sendok teh Nata De Coco

Cara pembuatan:

  1. Blender semua bahan Kemudian tuangkan ke gelas saji

Kembali ke resep

Kreasi Lainnya

Coconut-Pineapple Agua Fresca

Kitchen Porter

Aguas frescas (bahasa Spanyol untuk "air dingin", atau secara harfiah "air tawar") adalah minuman ringan non-alkohol yang terbuat dari satu atau lebih buah, bunga, atau biji yang dicampur dengan gula dan air.

BEVERAGES

Dessert Puding Merah Putih Spesial HUT RI ke 77 Tahun

Kitchen Porter

Puding Merah Putih untuk disantap bersama keluarga sambil memperingati Kemerdekaan Indonesia!

DESSERT

Pisang Goreng Wijen Gurih

Kitchen Porter

Hari ini mau membuat menu camilan apa nih, Sahabat KARA? Kalau masih belum ada ide, KARA kasih rekomendasi nih, Pisang Goreng Wijen Gurih ala KARA. Cara membuatnya mudah kok.

SNACK

Nata de Coco Mousse Dessert Premium!

Masterchef

Mousse merupakan makanan yang memiliki tekstur lembut, ringan dan empuk berasal dari Prancis, Nata de Coco Mousse merupakan makanan pembuka ataupun bisa digunakan sebagai cemilan keluarga di rumah.

DESSERT

Ingredients used:

Creamy Coconut Kiwi Smoothie

Sous Chef

Smoothies adalah minuman dingin kental yang terbuat dari buah mentah, dan terkadang sayuran yang biasanya dibuat menggunakan blender. Smoothies sering dicampur dengan bahan lain seperti air, es serut, jus buah, pemanis (misalnya madu, gula, sirup), produk susu (misalkan susu, yogurt, atau keju cottage, bubuk whey), susu tanaman, kacang, mentega kacang, biji, teh, cokelat, suplemen herbal, atau suplemen nutrisi.

BEVERAGES

Ingredients used:

Ayam Bakar Altius Ala Grand Aston Puncak

Kitchen Porter

Ayam Bakar Altius menjadi salah satu menu andalan di @grandastonpuncak Hotel Grand Aston Puncak.

MAIN COURSE